Thursday 3 September 2015

RSK SKRIPSI 1

JUDUL SKRIPSI : PERANCANGAN PERBAIKAN UNTUK MENURUNKAN LEAD TIME PADA PROSES PEMBUATAN DAMPER TIPE 0,6 DI PT. PRIMATECH PRESISI UTAMA

NAMA PENULIS : Yulis Septiani Astuti
NIM                        : 416012010i059


RINGKASAN SKRIPSI :
Di dalam skripsi tersebut menjelaskan tentang bagaimana cara memperbaiki sistem untuk menurunkan lead time yaitu jangka waktu antara pesanan pelanggan dan pengiriman produk akhir di perusahaan  PT. Primatech Presisi Utama. Perusahaan itu adalah sebuah perusahaan manufaktur yang dapat mengerjakan berbagai macam produk, diantaranya produk otomotif, produk kelistrikan, produk tambang, produk kesehatan. Di perusahaan tersebut kondisi aktual pada saat itu lead time penerimaan ordernya sampai dengan melakukan packing 13518,2 detik, oleh karena itu penulis skripsi tersebut mengusulkan untuk melakukan perbaikan dengan tujuan penurunan lead time yaitu dengan cara penerapan sistem tarik pada future state mapping untuk mengurangi mon value added yaitu aktifitas yang tidak memberikan nilai tambah terhadap pelanggan tetapi masih tetap di gunakan. Hasil identifikasi di dapatkan bahwa aktifitas pada perushaaan tersebut bahwa perusahaan tersebut sangat perlu dilakukan perbaikan dengan hasil penelitian penulis tersebut yaitu akifitas pada perusahaan tersebut memiliki tingkat lead time yang masih tinggi.

SARAN SKRIPSI :
Menurut saya, skripsi tersebut harus lebih detail lagi dalam menjelaskan tentang metode apa yang harus di gunakan. Karena sebenarnya penulis bisa mengajukan metode yang harus di tetapkan dalam perancangan perbaikan lead time di perusahaaan tersebut seperti metode Little's Law. Menurut Little’s law, dalam kondisi stabil yang tetap, rata-rata jumlah item dalam sebuah sistem antrian berbanding lurus dengan rata-rata item yang tiba dikalikan dengan rata-rata waktu yang dihabiskan item dalam sistem antrian.

KRITIK SKRIPSI :
Penulis hanya menjelaskan teknik atau cara dalam penurunan perbaikan lead time melainkan tidak menjelaskan adanya metode yang wajib digunakan di perusahaan tersebut yaitu metode Little's Law. http://www.atep-afia.net/2015/09/tugas-01-ttki-reguler-rsk-skripsi.html

No comments:

Post a Comment